Potret Sensus Penduduk 2020 Provinsi Sulawesi Tenggara Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tenggara

Saat ini publikasi Sulawesi Tenggara Dalam Angka 2024 sudah tersedia dan dapat di akses pada 👉 KLIK DISINI

Potret Sensus Penduduk 2020 Provinsi Sulawesi Tenggara Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia

Nomor Katalog : 2102041.74
Nomor Publikasi : 74000.2117
ISSN/ISBN : 978-602-5407-57-4
Tanggal Rilis : 27 April 2021
Ukuran File : 13.99 MB

Abstraksi

SP2020 dilaksanakan di tengah pandemi dengan menerapkan beberapa inovasi, dimana salah satunya adalah penggunaan metode kombinasi yang baru pertama kali diterapkan dalam sejarah sensus penduduk di Indonesia. Metode kombinasi adalah penggunaan data administrasi kependudukan (adminduk) dari Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Ditjen Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) sebagai data dasar SP2020. Hal ini dirancang dan dilaksanakan sebagai upaya untuk mewujudkan Satu Data Kependudukan Indonesia. Rangkaian kegiatan SP2020 dan hasil SP2020 telah tertuang dalam Potret Sensus Penduduk 2020 Provinsi Sulawesi Tenggara Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tenggara (BPS-Statistics of Sulawesi Tenggara Province)

Jl. Boulevard No. 1 Kendari Sulawesi Tenggara

Telp: 0401-3135363; Fax: 0401-3122355; Email: bps7400@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik